Penyebab Vagina Gatal
Gatal atau iritasi dibagian tubuh mana saja akan menyebabkan ketidaknyamanan. Dan ketika itu terjadi di area yang sensitif seperti organ kelamin dan vulva (labia, klitoris, dan lubang alat kelamin) akan menjadi sangat tidak nyaman.
Kebanyakan gatal dan iritasi yang terjadi pada alat kelamin bukan masalah utama, namun karena dapat menjadi gejala infeksi, merupakan ide yang baik untuk konsultasi dengan dokter jika melakukan konsultasi dengan dokter jika mengalami kondisi ini dibandingkan Anda melakukan tindakan pengobatan sendiri yang justru dapat memperparah kondisi Anda.
Lalu, apa yang menyebab alat kelamin gatal?
1. Vaginosis bakteri, adalah hal yang normal memiliki campuran bakteri yang sehat di dalam organ kelamin wanita. Namun bakteri yang salah tumbuh dapat mennyebabkan infeksi. Selain gatal, gejala lain termasuk peradangan, rasa terbakar, keputihan dan bau amis.
2. Infeksi Menular Seksual (IMS). Herpes genital, Chlamydia, kutil kelamin, trikomoniasis, gonore dan organisme lain dapat menjadi penyebab organ kelamin wanit gatal.
3. Infeksi ragi (kandidiasis). Sekitar 3 dari 4 wanita akan mengalami infeksi jamur dibeberapa titik dalam hidupnya. Infeksi ragi terjadi ragi, candida, tumbuh secara berlebihan di irgan kelamin dan vulva. kehamilan, hubungan seks, antibiotik, serta sistem kekebalan tubuh yang lemah dapat menyebabkan wanita infeksi jamur. Selain gatal dan iritasi, infeksi ragi akan menyebabkan cairan yang tebal, putih, dan berwarna merah kecokelatan.
4. Iritasi kimia. Sejumlah zat kimia termasuk, krim, kondom, deterjen, sabun, kertas toilet beraroma dapat mengiritasi organ kelamin dan vulva.
5. Sclerosis lichen. Ini merupakan kondisi yang langka yang dapat menyebabkan bercak putih tipis terbentuk di kulit, terutama area vulva. Bercak itu secara permanen dapat melukai alat kelamin wanita.
Kapan saya harus menemui dokter?
Penting untuk segera menemui dokter untuk mendapatkan penanganan gatal pada alat kelamin, perawatan yang tepat akan membantu mengurangi ketidaknyaman pada alat kelamin yang gatal. Anda juga harus segera menemui dokter jika rasa gatal berlebihan disertai dengan gejala lain muncul, seperti:
* Muncul bisul atau lecet pada vulva.
* Rasa sakit atau nyeri pada area alat kelamin.
* Kemerahan atau bengkak organ kelamin.
* Kesulitan untuk buang air kecil.
* Keputihan abnormal.
* Ketidaknyamanan selama hubungan seks.
Setelah dokter menemukan apa yang menjadi penyebab alat kelamin gatal, dokter akan merekomendasikan opsi perawatan yang akan dilakukan. Perawatan khusus yang diperlukan tergantung pada kondisi tertentu yang menyebabkan masalah untuk mendapatkan hasil pengobatan yang maksimal hingga tuntas.
Obat rumahan atau obat yang dijual bebas tidak akan membantu menyelesaikan masalah Anda, sebab hal itu tidak terbukti efektif untuk mengatasi penyebab gatal pada alat kelamin. anda membutuhkan pemeriksan untuk menentukan pilhan pengobatan yang sesuai.
Segera konsultasikan diri Anda pada Klinik Utama Sentosa
Berbagai organisme dan kondisi yang dapat menyebabkan gatal pada organ kelamin, sehingga tindakan pengobatan dilakukan dengan menargetkan penyebab. Untuk mendapatkan perawatan yang aman dan terarah hingga tuntas, kunjungi Klinik Utama Sentosa.
Klinik Utama Sentosa merupakan salah satu klinik kulit kelamin terbaik yang berada di Jakarta. Membantu Anda menangani setiap penyakit kulit kelamin hingga tuntas, termasuk gatal vagina, dan penyakit menular seksual (PMS). Sebaiknya untuk segera mengunjungi Klinik Utama Sentosa untuk mendapatkan perawatan yang aman dan akurat sehingga Anda terbebas dari berbagai risiko dan komplikasinya.
Mengapa memilih perawatan di Klinik Utama Sentosa?
1. Klinik Utama Sentosa merupakan klinik kulit dan kelamin, bukan klinik umum sehingga Anda tidak perlu malu dan bisa dengan leluasa untuk menyampaikan keluhan Anda dengan dokter yang sudah banyak menangani kasus yang sama seperti Anda.
2. Klinik Utama Sentosa memiliki peralatan medis modern yang sangat canggih, laboratorium yang steril yang akan mendukung proses berjalannya perawatan dan membantu memberikan pelayanan terbaik.
3. Klinik Utama Sentosa memberikan perawatan medis prima yang bermutu, selalu mengutamakan kenyamanan selama tindakan pengobatan, kesehatan dan kesembuhan penyakit pasien yang mempercayakan pengobatan pada Klinik Utama Sentosa merupakan prioritas bagi kami.
4. Klinik Utama Sentosa adalah klinik kesehatan dengan biaya terjangkau yang tidak menguras kantong Anda, biaya pengobatan disesuaikan dengan tingkat keparahan penyakit. Hasil yang maksimal sesuai dengan biaya yang dikeluarkan yang tidak mengecewakan.
5. Kami menyediakan konsultasi online 24 jam dengan tenaga medis profesional untuk memudahkan Anda konsultasi.
Gatal pada alat kelamin dapat diatasi hingga tuntas dengan pengobatan yang aman! Pengobatan sejak dini akan membantu Anda mencegah terjadinya komplikasi, kunjungi Klinik Utama Sekarang juga.
Untuk Informasi lebih lanjut mengenai penyakit anda atau Anda memiliki pertanyaan lainnya silahkan hubungi hotline kami di 0822-9899-9120.
Klinik Utama Sentosa adalah salah satu klinik spesialis penyakit kulit dan kelamin yang berada di Jakarta, Indonesia. Menangani setiap permasalahan penyakit kulit dan kelamin seperti penyakit menular seksual (PMS), infeksi menular seksual (IMS), Andrologi dan Ginekologi. Didukung oleh dokter ahli dan peralatan medis yang modern guna membantu proses perawatan penyakit kelamin.
Disclaimer: Hasil dapat berbeda dari masing-masing individu.