Pengobatan Erosi Serviks
Erosi serviks atau ektropion serviks adalah kondisi ketika sel-sel lunak yang melapisi bagian dalam kanal serviks menyebar ke permukaan luar serviks. Bagian luar servik umumnya memiliki sel-sel keras (sel epitel). Kedua jenis sel ini bertemu disebut zona transformasi. Klik disini untuk informasi lebih lengkap dan konsultasi langsung dengan dokter ahli
Erosi serviks cukup umum terjadi pada wanita usia subur, kondisi ini tidak bersifat kanker dan tidak mempengaruhi kesuburan. Namun demikian kondisi ini dapat menyebabkan masalah kesehatan yang serius bagi wanita.
Penyebab erosi serviks tidak selalu diketahui, beberapa wanita bahkan terlahir dengan kondisi ini. Erosi serviks juga dapat terjadi karena perubahan hormon, termasuk pada remaja, wanita hamil, dan wanita yang menggunakan pil KB.
Gejala erosi serviks
Erosi serviks seringakli tidak menimbulkan gejala yang signifikan, banyak penderita erosi serviks yang tidak mengetahuinya hingga menjalani pemeriksaan panggul. Jika gejala muncul, kemungkinan gejala-gejala termasuk:
* Lendir.
* Bercak diantara periode.
* Sakit dan pendarahan selama atau setelah melakukan hubungan seksual.
Rasa sakit dan pendarahan juga bisa terjadi selama atau setelah melakukan pemeriksaan panggul. Erosi serviks adalah penyebab umum pendarahan selama bulan-bulan terakhir dalam masa kehamilan. Jangan abaikan gejala erosi serviks! yuk konsultasi online gratis dengan dokter dan sampaikan keluhan Anda disini
Sebaiknya untuk segera menemui dokter dan melakukan pemeriksaan jika mengalami pendaraan antar periode menstruasi, keputihan berlebihan dari yang biasanya, atau nyeri selama atau setelah hubungan seksual. Memang, erosi serviks tidak terlalu serius, namun tanda dan gejala dapat mengindikasikan kondisi lain yang membutuhkan perawatan segera untuk disingkirkan.
Bagaimana cara penyembuhan erosi serviks?
Gejala terjadinya erosi serviks berupa pendarahan abnormal yang tidak berkaitan dengan menstruasi atau adanya perdarahan diluar masa haid, Setelah berhubungan seksual terjadinya perdarahan atau keluarnya darah, keputihan yang disertai dengan adanya pengeluaran darah dari cairan yang jernih atau berwarna kekuningan, berbau tidak sedap disertai infeksi organ kelamin.
Tanda yang paling umum adanya sekresi dari serviks yang meningkat secara signifikan serta banyak mengandung banyak sel darah putih sehingga pada saat sperma melewati serviks akan mengurangi vitalitas sperma dan menyulitkan perjalanan sperma masuk kedalam. Penanganan erosi serviks yang aman hingga tuntas! yuk konsultasi terlebih dahulu
Penyembuhan erosi serviks harus dilakukan pemeriksaan dan pengobatan pada ahlinya agar mendapatkan pengobatan yang tepat dan aman. Klinik Utama Sentosa merupakan klinik penyakit kulit dan kelamin, sudah banyak sukses dalam mengobati berbagai penyakit kulit dan kelamin salah satunya erosi serviks. Segera konsultasikan diri anda sekarang juga untuk mendapatkan pengobatan sedini mungkin.
Mengapa memilih perawatan di Klinik Utama Sentosa?
* Klinik Utama Sentosa merupakan klinik kulit dan kelamin, bukan klinik umum sehingga Anda tidak perlu malu dan bisa dengan leluasa untuk menyampaikan keluhan Anda dengan dokter yang sudah banyak menangani kasus yang sama seperti Anda. Informasi Kurang Jelas dan Masih Memiliki Pertanyaan Lain? yuk konsultasi online gratis 24 jam dengan dokter
* Klinik Utama Sentosa memiliki peralatan medis modern yang sangat canggih, laboratorium yang steril yang akan mendukung proses berjalannya perawatan dan membantu memberikan pelayanan terbaik.
* Klinik Utama Sentosa memberikan perawatan medis prima yang bermutu, selalu mengutamakan kenyamanan selama tindakan pengobatan, kesehatan dan kesembuhan penyakit pasien yang mempercayakan pengobatan pada Klinik Utama Sentosa merupakan prioritas bagi kami.
* Klinik Utama Sentosa adalah klinik kesehatan dengan biaya terjangkau yang tidak menguras kantong Anda, biaya pengobatan disesuaikan dengan tingkat keparahan penyakit. Hasil yang maksimal sesuai dengan biaya yang dikeluarkan yang tidak mengecewakan. Pertanyaan lain mengenai biaya? selengkapnya disini
* Kami menyediakan konsultasi online 24 jam dengan tenaga medis profesional untuk memudahkan Anda konsultasi.
Erosi serviks dapat diatasi hingga tuntas dengan pengobatan yang aman! Pengobatan sejak dini akan membantu Anda mencegah terjadinya komplikasi akibat keputihan, kunjungi Klinik Utama Sekarang juga.
Untuk Informasi lebih lanjut mengenai penyakit anda atau Anda memiliki pertanyaan lainnya silahkan hubungi hotline kami di 0822-9899-9120.
Klinik Utama Sentosa adalah salah satu klinik spesialis penyakit kulit dan kelamin yang berada di Jakarta, Indonesia. Menangani setiap permasalahan penyakit kulit dan kelamin seperti penyakit menular seksual (PMS), infeksi menular seksual (IMS), Andrologi dan Ginekologi. Didukung oleh dokter ahli dan peralatan medis yang modern guna membantu proses perawatan penyakit kelamin.
Disclaimer: Hasil dapat berbeda dari masing-masing individu.